30 Januari 2011

Belajar Bermain Rubik

Rubik atau biasa juga disebut rubiks menjadi sebuah permainan asah otak yang menarik. Kini rubik bukan hanyamenjadi dominasi anak2 atau pelajar saja, namun mereka yang dewasa juga turut mencoba bermain kotak ajaib 3x3x3 dengan aneka warna tersebut. Kini dengan semakin berkembangnya rubik, tutorial belajar rubik 3x3 juga menjadi sebuah kebutuhan bagi para pecinta rubiks untuk membongkar rahasia dibalik permainan tersebut. Toturial belajar rubiks yang dicari adalah tutorial bagi pemula hingga tutorial belajar menyelesaikan rubik dengan cepat. Dan seperti halnya belajar sulap, maka ada beberapa metode yang bisa kita pelajari disana. Metode tersebut sangat ampuh untuk menyelesaikan teka teki rubik dengan cepat walaupun bagi orang awam hal tersebut terlihat mustahil

28 Januari 2011

Menyimpan File pada Google Code

Apa itu  Google Code.??  Google code adalah salah satu wadah penyimpanan online milik google yang memberikan jasa hosting atau penyimpanan data di internet dengan gratis. 





26 Januari 2011

Hacker E-Mail Merajalela

                 "HACKER" DIMANA-MANA....waspadalah!!


Wah barusan E-Mail saya ke Hack lagi nih, untuk yang ke 5 kalinya.
Emang gak punya moral para "HACKER"
Untung aja saya tau privasi E-Mail saya.


Yang habis kena hack..
Yang habis kena hack!!
Sodara sebangsa dan setanah air..!!

25 Januari 2011

Variasi Tulisan Postingan Blog

Membuat variasi huruf untuk mempercantik artikel yang kita akan pertontonkan pada semua orang. Sebenarnya membuat variasi huruf pada artikel yang kita tulis di setiap postingan sangatlah mudah sekali, yang kita butuhkan hanyalah script dan itupun sangat singkat saja, ketika script itu kita tuliskan dan sandingkan dengan kalimat yang akan diposting di blog kita, maka akan terciptalah huruf-huruf yang ingin kita tampilkan. Sedikit gambaran bagi sobat sekalian maka saya akan menampilkan beberapa contoh variasi huruf tersebut dan juga script apa saja yang akan kita gunakan untuk membuatnya.

Merubah File PDF ke MS.Word


Download file dari internet mungkin akan sering menjumpai file berextensi PDF, baik artikel maupun makalah atau skripsi pasti tidak asing lagi dengan file tersebut.  




Saya ada trik atau software yang bisa merubah file PDF ke Word nih.
Setelah saya tanyakan kepada mbah google akhirnya saya dapatkan sofware yang bisa merubah file PDF ke MS.Word 
       

22 Januari 2011

Membuat Akun Blogger.com


Mau tau caranya??


Cara membuat blogger (blog di blogger.com / blogspot) sungguh sangat mudah karena blogger.com milik Google.com. Karena itu apabila Anda sudah punya email gmail.com, Anda tinggal langsung daftar di blogger.com. Singkatnya ikuti langkah singkat berikut:


21 Januari 2011

10 Hero DotA Kesukaan SiOgud

MY HERO


                                                       Video By: http://www.youtube.com/

Hal Yang Timbul Akibat Kurang TIdur

1. Memakan makanan berlemak berlebihan. 
Kurang tidur bisa melenyapkan hormon yang mengatur nafsu makan. Akibatnya, keinginan menyantap makanan berlemak dan tinggi karbohidrat akan meningkat, sehingga menyebabkan Anda menginginkan asupan kalori tinggi. Jika selama 2 malam tidur Anda tidak berkulitas bisa memicu rasa lapar berlebihan. Kondisi ini terjadi karena merangsang hormon ghrelin penambah nafsu makan, dan mengurango hormon leptin sebagai penekan nafsu makan.


20 Januari 2011

Captain American (Film Idaman SiOgud)

                         
                          Captain American



                                                    

Pentingnya Kebersamaan


Alangkah sepinya bila kita hidup sendiri. Hidup berdampingan dengan orang lain adalah suatu kebutuhan. Akan tetapi banyak diantara kita yang mempunyai kecenderungan egois dan hanya ingin menyenangkan diri sendiri, maka kadang kebersamaan itu seolah-olah tidak dibutuhkan lagi.


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...